Ketua SBSI Labusel Hadiri Undangan Silahturahim Kapolres di Cafe Kolam

79

RADARINDO.co.id-Labusel: PJU Polres Labuhanbatu Selatan (Labusel) terdiri dari Kabag Ops AKP A. Rahaman SH, Kasat Intelkam AKP M. Situmorang SH, Kasat Reskrim AKP M. Reza S.IK, Kasat Narkiba AKP ER Ginting SH, Kasat Samapta AKP Zulkifli SH, Kasat Bimas AKP Surbakti SH, Kasat Lantas AKP E. GULTOM SH, dan Kasi Humas Aiptu W. Siahaan dan para Kanit dan anggota.

Baca juga : Mantan Sekretaris BUMN: Dirut PT Waskita Karya Maling Uang Rakyat

Mereka ikut mendampingi Kapolres Labuhanbatu Selatan AKBP Catur Sungkowo SH, MH berilahturahim dengan Ketua SBSI Labusel Rijal Hasibuan Sekretaris Elisoki Jey dan beberapa pengurus lainnya.

Berhubung masih suasana lebaran Kasat Intelkam Polres Labuhanbatu Selatan menggelar acara dalam rangka untuk mempererat talih Silahturahim antara Polres Labuhanbatu Selatan dengan Pengurus SBSI Labuhanbatu Selatan pada malam Senin 30 april 2023 di Kafe Kolam Agam Buluhait Sei Rumbiya Kelurahan Kota Pinang Kecamatan Kota Pinang Labuhanbatu Selatan.

Suasana tampak penuh keakaraban akrab rasa kekeluargaan saat itu antara jajaran Polres Labuhanbatu Selatan dengan sejumlah Pucuk Pimpinan Pengurus SBSI Labusel di Warnai jamuan Makan malam bersama.

Di Sela sela acara tersebut Ketua SBSI Rijal Hasibuan bersama sejumlah pengurus lainnya becengkrama membahas mengenai angka pengaguran terhitung masih cukup tinggi di sebabkan peluang lapangan pekerjaan masih sulit di dapat bagi Putra Putri Daerah Kabupaten Labuhanbatu Selatan.

Rijal Hasibuan, memohon kerja sama kepada Kapolres Labuhanbatu Selatan supaya dapat memfasilatasi kepada pihak pemerintah daerah supaya apa hasil pertemuan malam ini kira nya bisa di sampaikan kepada Pemerintah dalam hal ini Bupati Labuhanbatu Selatan atau Dinas terkait.

Seperti pemanfaatan Lahan persawahan bisa di kelolah kembali, perusahaan yang ada di Labuhanbatu Selatan lebih mengutamakan Putra Daerah dalam merekrut tenaga kerja.

“Kiranya Perusahan RGM atau AFR yang berada di Dusun Blok Songo Desa Sisumut, Kecamtan Kota Pinang bisa beroprasi kembali karena Perusahaan RGM mempunyai Hulu apa salahnya Pabrik RGM yang di BloK Songo tutup sejak 2004 bisa beroprasi hilirnya,” ujarnya.

Tempat yang sama Kapolres, mengucapkan terimah kasih atas keringanan langkanya ketua SBSI Labusel beserta para pengurus SBSI lainya yang hadir dalam memenuhi undangan kami terutama kepada Kasat Intel saya ucapkan terimah kasih yang mempunyai agenda kerja positif dan sangat bagus sekali.

Baca juga : May Day, 1 Mei 2023 Potret Buruh Negeri Berjuang Sendiri Untuk Nasib Yang Tak Pasti

Atas nama pribadi, Kapolres Labusel siap bekerja sama kepada SBSI Labusel sifatnya positif dan siap menyampaikan kepada pihak pemerintah atau Bupati aspirasi rekan rekan dari apa yang telah diskusi kan malam ini.

“Disini kapasitas saya hanya menyampaikan kepada pihak Pemkab Labuhanbatu Selatan dalam hal ini vupati,” ujarnya.

Kapolres berpesan kedepannya bilah ada hal hal yang penting silakan kordinasikan kepada Kasat Intel sebagai real sektor kami supaya tercipta senergisitas keamanan dan kekondusipan apa lagi mulai bulan bulan depan dan tahun 2024 menghadapi tahun politik tentunya kami dari Polres Labuhanbatu Selatan sifatnya Netral dalam melakukan pengamanan, tutupnya. (KRO/RD/NST)