RADARINDO.co.id – Medan : Polsek Medan Area belum lama ini memasang sepanduk sepanduk PPKM darurat di beberapa titik wilayah hukum Polsek Medan area kepada masyarakat melalui sepanduk yang di pasang.
Baca juga : Lima Mahasiswa UM Mengabdi Untuk Desa Kemiri Melalui Program CSPIA berbasis IPTEK
“Supaya masyarakat mematuhi himbauan dari pemerintah tentang PPKM darurat untuk memutus penyebaran virus covid-19”, ungkap Kapolsek Medan Area Kompol Faidir Chan SH, MH.
Program PPKM darurat dilakukan sebagai upaya mencegah penularan covid-19 yang saat ini masih mewabah,dan kita harapkan agar masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan, ungkap Kapolsekta.
Baca juga : Disdik P. Sidimpuan Sosialisasi Test Akun Pembelajaran
Sepanduk sepanduk PPKM darurat di pasang di tempat tempat setrategis Kapolsek juga mengatakan dengan pemberlakuan PPKM Darurat tersebut.Dirinya menghimbau agar masyarakat tetap waspada dan selalu mematuhi protokol kesehatan. Guna mencegah penularan virus covid-19.(KRO/RD/Han. Dalimunthe)