RADARINDO.co.id-Nisel: Kabupaten Nias Selatan (Nisel), diguncang gempa berkekuatan 5,1. Gempa tidak berpotensi tsunami.
“Kekuatan 5,1,” tulis BMKG seperti dikutip dari detik.com, Senin (23/10/2023).
Gempa yang terjadi, Minggu (22/10/2023) pada pukul 21.23 WIB itu, berada di kedalaman 10 km.
“Hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi,” tulis BMKG. (KRO/RD/DTK)